You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakbar Tanam 5.000 Pohon
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

5.000 Pohon Ditanam di Jakbar

Sebanyak 5.000 pohon ditanam di sejumlah kelurahan di wilayah Jakarta Barat. Penanaman pohon tersebut dilakukan Pemkot Administrasi Jakarta Barat bekerjasama dengan sebuah perusahaan swasta.

5.000 pohon tersebut akan disebar ke sejumlah kelurahan. Untuk hari ini, beberapa pohon sudah ditanam di Kelurahan Kembangunan Utara

Selain untuk penghijauan, penanaman pohon ini juga untuk mencegah banjir. Pohon pelindung dan produktif yang ditanam yaitu pohon mangga, mahoni, jambu air, salam, ceri atau kersen.

“5.000 pohon tersebut akan disebar ke sejumlah kelurahan. Untuk hari ini, beberapa pohon sudah ditanam di Kelurahan Kembangan Utara," kata M Yuliadi, Wakil Walikota Jakarta Barat, Selasa (5/5).

50 Pohon Produktif Ditanam di Jl Stasiun Angke

Tahun ini, kata Yuliadi, sebanyak 8.000 pohon sudah ditanam di delapan kecamatan di Jakarta Barat.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1229 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1161 personTiyo Surya Sakti
  3. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1134 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1130 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1062 personNurito